Desa SAWAHAN
Kecamatan REMBANG Kabupaten Rembang
JL. AHMAD YANI NO.14 RT 01 RW 01, SAWAHAN REMBANG - Kodepos 59251
- sawahandes29@gmail.com
http://sawahan-rembang.id
GRAND OPENING PASAR KRETEG LONDO (PASAR KREO)
Ratna Putri | 13 Januari 2020 14:00:00 | Berita Desa | 393 Kali
Pasar Kreteg Londo atau bisa disingkat menjadi Pasar Kreo merupakan pasar tradisional yang berada kota Rembang tepatnya terletak di sepanjang jalan Ahmad Yani Desa Sawahan. Kepala Desa Sawahan, Zulkifli Rachman mengatakan dalam sambutannya saat grand opening Minggu, 12 Januari 2020, "kedepannnya pasar kreo akan dibuka 2 kali dalam sebulan yaitu di minggu ke-2 dan minggu ke-4. Dengan mengusung konsep pasar tradisional, Pasar Kreo hadir untuk memenuhi selera dari para pecinta kuliner di Rembang, khususnya pecinta jajanan tradisional yang kini mulai jarang di temui dipasaran. selain menikmati kuliner makanan di tempat ini pengunjung juga bisa menikmati live music". Selain itu pengunjung juga dapat menikmati swa foto di spot-spot foto yang telah di sediakan. Pasar Kreo dikelola oleh Bumdes Makmur Lestari, BUmdes Milik Desa Sawahan. Tujuan didirikan Pasar Kreo adalah untuk mengembangkan dan meningkatkan kualitas ekonomi warga Sawahan. Grand Opening dimeriahkan dengan pertunjukan tari dari murid-murid TK PUSPORINI dan pertunjukan musik oleh pemuda-pemudi Desa Sawahan.
Formulir Komentar (Komentar baru terbit setelah disetujui Admin)
Peta Desa
Kategori
Aparatur Desa
Sinergi Program
Agenda
Belum ada agenda
Komentar Terbaru
Lokasi Kantor Desa
Alamat | : | JL. AHMAD YANI NO.14 RT 01 RW 01, SAWAHAN REMBANG |
Desa | : | SAWAHAN |
Kecamatan | : | REMBANG |
Kabupaten | : | Rembang |
Kodepos | : | 59251 |
Telepon | : | |
: | sawahandes29@gmail.com |
Statistik Pengunjung
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |